Cara Setting Mikrotik RB951G-2HnD Dengan
Modem Smartfren
Cara Setting Mikrotik RB951G-2HnD Dengan Modem Smartfren
Untuk implematasi manajemen Bandwith di mikrotik saya perlu koneksi internet.
akan tetapi di kosan saya tidak mempunyai koneksi internet,cuma ada koneksi modem smartfrent
nah saya coba2 baca tutorial-tutoorial yang ada di google,ternyata bisa modem disambungkan ke router mikrotik,saya coba langsung oprek,ternyata work.
oke kita langsung aja ya.(kebanyakan curhat)
Hardware yang perlu yang disiapakan
- Modem Smartfren,
- Mikrotik Support Usb
- Modem Smartfren,
- Mikrotik Support Usb
- kabel
UTP
- koneksi internet/kuota modem smartfren
- Mikrotik RB951G-2HnD menggunakan winbox
- koneksi internet/kuota modem smartfren
- Mikrotik RB951G-2HnD menggunakan winbox
Langkah-langkah:
1.Hubungkan USB Modem Smartfren ke port USB Mikrotik,lalu buka aplikasi winbox (Mikrotik dan komputer sudah terhubung dengan kabel UTP) konek dengan MAC Address
2.Lalu cek apakah Modem Smartfren sudah terhubung dengan Mikrotik,dengan cara buka menu System ==> Resource ==> USB
3.Lalu masuk ke menu Interface,nanti akan muncul interface PPP-Out1
4.Klik pada interface tersebut,lalu anda bisa memberi nama misal SmartFren,klik Advanced mode untuk mengatur lainya
5.Perhatikan Portnya,pastikan sama dengan port usb yang anda masukan
6,Klik Tab PPP : Phone -->#777
Dial Command --->ATDT
user -->smart
password -->smart
6,Klik Tab PPP : Phone -->#777
Dial Command --->ATDT
user -->smart
password -->smart
7.Klik Apply,lalu lihat di pojok kanan bawah,lihat statusnya connected iyu
tandanya sudah terkoneksi
8.Jika sudah konek,maka otomatis interfaces PPP mendapat Ip dynamic
8.Jika sudah konek,maka otomatis interfaces PPP mendapat Ip dynamic
9.Lalu klik pada menu IP > Firewall > pilih Tab NAT > klik Tanda + (plus) ,dengan Chain=srcnat ,Out.Interface=SmartFren,jangan lupa pada Action pilih Masquerade agar client bisa terkoneksi internet.
10.Set DNS server dengan cara klik IP > DNS atur seperti di gambar berikut
11.Coba ping dari mikrotik ke internet dengan cara klik New Terminal lalu lakukan ping www.yahoo.com jika ada reply berarti terkoneksi dengan mikrotik,dan selanjutnya terserah anda ingin share dengan wireless atau kabel
12.Finish dan lanjut operakan Manajemen Bandwith nya.
Note :
- Blog ini saya buat untuk catatan kecil saya,agar tidak lupa dikemudian hari
- Jika ada yang ingin bertanya,jangan sungkan-sungkan lewatYM,BB,Call
- Berbagi itu indah.
- Blog ini saya buat untuk catatan kecil saya,agar tidak lupa dikemudian hari
- Jika ada yang ingin bertanya,jangan sungkan-sungkan lewatYM,BB,Call
- Berbagi itu indah.
mantap gan... (y)
BalasHapusaneh juga mau tanya niih...
Studi kasus di atas kalo pake smartfren gymana kalo pake Kartu Telkomsel dan modemnya bold...
terutama di bagian "PPP" apakah harus Phone -->#777
Dial Command --->ATDT
->>user -->smart
password -->smart ? <<-
untuk telkomsel apakah harus user : smart
Pass : smart ?
Tolong Pencerahannya gan untuk Laporan Kerja Praktek Saya.. .. :) :( Udah blank
Jika berkenan tolong respon ke fahmiusman18@gmail.com . Trima Kasih sebulumnya gan.. .. :)
settingan APN, User dan password mengikuti SIM nya masing2, misal untuk Tri, APN = 3data, user = 3data, pasw= 3data
BalasHapusPostingannya mantab...maju terus...
BalasHapusMas mau nanya langkah-langkah diatas udah saya ikuti, tapi pas bagian nomor 7 tulisannya bukan connect tapi tulisan yang lain, mohon penjelasannya.
BalasHapuskalo pake modem 4g bolt bs ga gan? itu smart rev. b? bknnya evdo dah ga ada?
BalasHapus